Sabtu, 19 Januari 2013

Nikmatnya Memakai Jilbab Karimah

Tidak ada yang dapat mengitung berapa banyak nikmat ilahi yang sudah kita dapat dari hari ke hari.
Tapi juga harus diakui, Jilbab karimah bukanlah soal yang ringan untuk dapat dimantapkan di hati untuk menjalankannya. Seperti potongan arti surat ini: Dan barang sapa yang menaati allah dan rassulnya, mereka itu akan bersama-sama dengan orang-orang yang dianugerahi oleh allah yaitu para nabi, para shiddiqin, orang-orang yang mati syahid, dan orang orang yang sholeh.

Ada berbagai macam Cara Memakai Jilbab setiap individu pasti berbeda-beda, sesuai dengan bentuk wajah yang mereka miliki.

"Saya akan memberikan sedikit tips untuk mereka yang mempuanyai bentuk wajah mungil"
 

Gunakan saja lapiasan jilbab yang agak tebal pada bagian tepi jilbab hendaknya dilipat jauh dari bagian pipi anda.Hal ini dapat memberikan tujuan agar wajah anda tidak terlihat terimpit dan tertutup jilbab yang besar dan tebal. Wajah yang kecil harus meghindari gaya jalinan jilbab yang mempunyai banyak lilitan dan tebal pada bagaian leher anda. Untuk memberi efek tersebut gunakan jilbab ini dengan cara yang sesuai dengan aturannya, maka insaallah wajah anda kan tampak lebih besar dari sebelumnya.


"Tips untuk perempuan muslim yang mempunyai wajah lebar"
 

Gunakan jilbab sampai menutupi bagian pipi hingga bagian rahang. Hal ini akan memberikan kesan langsing pada wajah pengguna jilbab. Juga jangan menarik bagian depan jilbab ke tepi mata. Penggunaaan jilbab dengan gaya ini akan memberi kesan anda sehingga kurang percaya diri. Karena bentuk tubuh anda terlalu berlebih yang anda perlihatkan menunjukkan perempuan tersebut ingin untuk merendahkan dirinya. Jilbab yang terlalu menutup dahi akan menghasilakan tajam dan membentuk tudung terhadap bentuk wajah. Jika jilbab terlalu maju akan membentuk hood dan akan membentuk wajah anda tampak menjorok ke dalam dan tertutup jilbab secara berlebihan.
(Source: yessycollection.com)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar